Minggu, 29 September 2013

MENGUKUR TINGKAT PEMENUHAN KEBUTUHAN FASILITAS KESEHATAN


5.1 TUJUAN
Mahasiswa dapat mengukur tingkat pemenuhan kebutuhan fasilitas kesehatan sesuai dengan daerah yang diteliti
5.2 ALAT DAN BAHAN
            1. Alat Tulis
            2. Data Statistik
            3. Kalkulator/Application tool (microsoft exel)
4. PC (Personal Computer)
5. Software Arc View
5.3 DASAR TEORI
Fasilitas pelayanan kesehatan adalah suatu alat dan / atau tempat yang digunakan untuk menyelenggarakan upaya pelayanan kesehatan, baik promotif, preventif, kuratif maupun rehabilitatif yang dilakukan oleh Pemerintah, pemerintah daerah, dan / atau masyarakat. 
Pembangunan fasilitas kesehatan bukan hanya kewajiban pemerintah, namun sangat diperlukan peran serta aktif masyarakat termasuk swasta sebagai mitra pemerintah. Peran pemerintah dalam hal ini lebih dititikberatkan pada pembinaan, pengaturan dan pengawasan untuk terciptanya pemerataan pelayanan kesehatan dan tercapainya kondisi yang serasi dan seimbang antara upaya kesehatan yang dilaksanakan oleh pemerintah dan masyarakat termasuk swasta.
Sarana pelayanan medik swasta dapat berupa rumah sakit, klinik, poliklinik / balai pengobatan, praktik bersama maupun praktik mandiri / privat. Yang dimaksud dengan praktik disini adalah serangkaian kegiatan pelayanan kesehatan yang diberikan kepada pasien (individu, keluarga, masyarakat) sesuai dengan kewenangan dan kemampuannya. 
Sedangkan mandiri / privat dalam kamus besar bahasa Indonesia berarti keadaan dapat berdiri sendiri atau tidak tergantung orang lain.
Adapun standart daya layan dari tiap-tiap fasilitas kesehatan tersebut :
Fasilitas Kesehatan
Daya Layan
Rumah Sakit
120.000
Puskesmas
30.000
Puskesmas Pembantu
15.000
BKIA/Rumah Bersalin
10.000
Balai Pengobatan
3.000
Apotik
3.000
Praktek Dokter
3.000
Posyandu
1.000



5.4  LANGKAH KERJA
1.      Carilah data ketersediaan fasilitas kesehatan di suatu daerah
2.      Ukurlah tingkat pemenuhan kebutuhan fasilitas kesehatan sesuai dengan daerah yang telah ditentukan.
Contoh : - Ketersediaan poliklinik  didesa Tegalmade berjumlah 1 , penduduk, ketersediaan fasinya berjumlah 1976 jiwa.  Maka cara perhitungannya:
Desa
Sarana
Kebutuhan
Keterangan
Tegalmade
1976 jiwa
Poliklinik
Dengan ketersediaan 1
1976/3000 = 1
Terpenuhi
3.      Buatlah peta persebaran fasilitas kesehatan daerah yang telah ditentukan
5.5  HASIL DAN PEMBAHASAN
Ketersediaan dan Kebutuhan Fasilitas Kesehatan
di Kecamatan Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo
Tahun 2006
No.
Desa dan Jumlah Penduduk
Sarana
Ketersediaan
Kebutuhan
Ket.
1.
Tegalmade
1.976

-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

0
1
0
1.976/3.000   = 1
1.976/30.000 = 1
1.976/15.000 = 1

1.976/10.000 = 1
1.976/3.000   = 1
1.976/1000    = 1
T
TT
TT

TT
T
TT
2.
Laban
3.950
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

0
1
0
3.950/3.000   = 2
3.950/30.000 = 1
3.950/15.000 = 1

3.950/10.000 = 1
3.950/3.000   = 2
3.950/1000   = 4
TT
TT
TT

TT
TT
TT
3.
Wirun
6.364
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
0
1
0

1
3
0
6.364/3.000   = 3
6.364/30.000 = 1
6.364/15.000 = 1

6.364/10.000 = 1
6.364/3.000   = 3
6.364/1000    = 7
TT
T
TT

T
T
TT
4.
Bekonang
5.260
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
0
0
0

1
2
0
5.260/3.000   = 2
5.260/30.000 = 1
5.260/15.000 = 1

5.260/10.000 = 1
5.260/3.000   = 2
5.260/1000    = 6
TT
TT
TT

T
T
TT
5.
Cangkol
5.507
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

1
1
0
5.507/3.000   = 2
5.507/30.000 = 1
5.507/15.000 = 1

5.507/10.000 = 1
5.507/3.000   = 2
5.507/1000    = 6
TT
TT
TT

T
TT
TT
6.
Klumprit
4.296
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
0
0
1

1
0
0
4.296/3.000   = 2
4.296/30.000 = 1
4.296/15.000 = 1

4.296/10.000 = 1
4.296/3.000   = 2
4.297/1000    = 5
TT
TT
T

T
TT
TT
7.
Kragilan
3.558
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

0
1
0
3.558/3.000   = 2
3.558/30.000 = 1
3.558/15.000 = 1

3.558/10.000 = 1
3.558/3.000   = 2
3.558/1000    = 4
TT
TT
TT

TT
TT
TT
8.
Sapen
3.632
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
0
0
1

0
1
0
3.632/3.000   = 2
3.632/30.000 = 1
3.632/15.000 = 1

3.632/10.000 = 1
3.632/3.000   = 2
3.632/1000    = 4
TT
TT
T

TT
TT
TT
9.
Triyagan
4.742
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
0
0
0

2
3
0
4.742/3.000   = 2
4.742/30.000 = 1
4.742/15.000 = 1

4.742/10.000 = 1
4.742/3.000   = 2
4.742/1000    = 5
TT
TT
TT

T
T
TT
10.

Joho
6.320
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
1
0

2
0
1
6.320/3.000   = 3
6.320/30.000 = 1
6.320/15.000 = 1

6.320/10.000 = 1
6.320/3.000   = 3
6.320/1000    = 7
TT
T
TT

TT
TT
TT
11.
Demakan
3.742
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

0
0
0
3.742/3.000   = 2
3.742/30.000 = 1
3.742/15.000 = 1

3.742/10.000 = 1
3.742/3.000   = 2
3.742/1000    = 4
TT
TT
TT

TT
TT
TT
12.
Dukuh
3.614
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

0
0
0
3.614/3.000   = 2
3.614/30.000 = 1
3.614/15.000 = 1

3.614/10.000 = 1
3.614/3.000   = 2
3.614/1000    = 4
TT
TT
TT

TT
TT
TT
13.
Plumbon
4.937
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

0
0
0
4.937/3.000   = 2
4.937/30.000 = 1
4.937/15.000 = 1

4.937/10.000 = 1
4.937/3.000   = 2
4.937/1000    = 5
TT
TT
TT

TT
TT
TT
14.
Gadingan
5.407
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
0

1
0
0
5.407/3.000   = 2
5.407/30.000 = 1
5.407/15.000 = 1

5.407/10.000 = 1
5.407/3.000   = 2
5.407/1000    = 6
TT
TT
TT

T
TT
TT
15.
Palur
13.964
-Poliklinik
-Puskesmas
-Puskesmas
  Pembantu
-Rumah Bersalin
-Praktek Dokter
-Pos KB
1
0
1

0
0
1
13.964/3.000   = 5
13.964/30.000 = 1
13.964/15.000 = 1

13.964/10.000 = 1
13.964/3.000   = 5
13.964/1000    =14
TT
TT
T

TT
TT
TT
Keterangan :
T    = Terpenuhi
TT  = Tidak Terpenuhi

5.6 KESIMPULAN
Kecamatan mojolaban dengan beberapa desa didalamnya memiliki fasilitas kesehatan yang telah tersedia, diantaranya seperti poliklinik yang masuk dalam kategori balai pengobatan, puskesmas, puskesmas pembantu, rumah bersalin, praktek dokter dan juga pos KB.
Dari beberapa desa, didapati salah satu fasilitas kesehatan yang sesuai(terpenuhi) dan terdapat beberapanya yang tidak terpenuhi. Hal tersebut dikarenakan adanya ketimpangan atau ketidakseimbangan  jumlah ketersediaan fasilitas kesehatan dengan jumlah fasilitas jumlah kesehatan berdasarkan kebutuhan.
Terpenuhi dan tidak terpenuhinya fasilitas kesehatan ini pula salah satunya dipengaruhi oleh jumlah penduduk yang berjumlah dinamis disetiap desa yang ada di kecamatan Mojolaban pada tahun 2006

Tidak ada komentar:

Posting Komentar