Selasa, 05 Juni 2012

NTERPRETASI BENTUKLAHAN ASAL DENUDASIONAL

Karakteristik:

berelief, banyak lembah, pola aliran dan satuan lereng

tidak ada kenampakan struktural, kecuali kekar
relief lokal, pola aliran dan kepadatan aliran menjadi dasar pembagian unit;

litologi penentu kedua; litologi bersasosiasi dengan bentuk lereng, pola dan kepadatan aliran dan jenis proses geomorfiknya


elemen litologi: mineral, tekstur, perlapisan, permeabilitas, sementasi.


Diferensiasi Unit

Bentuklahan Denudasional
Tersusun oleh perbukitan hingga pegunungan yang terkikis

Penentuan batas unit: pendekatan sintetik dengan dasar pola, kemudian karakteristik utama,fase genetik dan yang terakhir bentuklahan khusus.


Unit-unit kecil yang spesifik dipisahkan misalnya lembah dengan sedimen tebal atau daerah yang banyak nendatannya


Perbedaan unit ditunjukkan dengan tabel yang kolom-kolomnya: bentuklahan, relief lokal, kepadatan aliran, kemiringan lereng dan litologi


Contoh tabel pembeda unit

bentuklahan denudasional

Tidak ada komentar:

Posting Komentar